Minggu, 29 Januari 2012

LOMBA HIAS RUMAH SAMBUT RAMADHAN



Ketentuan :
1. Peserta menghias rumah dengan bahan bahan kreatif/ daur ulang
2. Penggunaan bahan hias adalah bebas dengan pembatasan harga maksimal Rp.25.000,-
3. Tempat Hias dilakukan di luar rumah ( depan/ teras rumah )
4. Pada hiasan harus mencantumkan :
a. Tema lomba yaitu ““ SENYUMku IBADAHku …… ramadhanku”
b. Logo Persaudaraan Muslimah ( Salimah )
Penilaian :
Tim Penilai akan memfoto hiasan di rumah peserta
( yang dinilai hiasannya bukan rumahnya )
Tanggal 25 Juli sd 30 Agustus 2010
Kriteria :
1. Kesesuain kreatifitas dengan tema
2. Ide ide kreatif
3. Kerapihan
Pendaftaran Peserta :
19 Juli sampai 28 Juli 2010
Hilma Nurlatifah ( 085722534477 ) atau
Penyebar brosur ini
Yo….. buruan daftar
Asyik lho …….
bisa berdakwah sambil ikut lomba
---rini---

0 komentar:

Posting Komentar

 
Design by Free Wordpress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Templates